Saturday, 26 April 2014

Jangan Menjadi Guru Kalau Hanya Ingin Uangnya



Guru bukan hanya mengajar tetapi sekaligus juga harus mendidik.

Pada pembukaan UUD 1945 jelas tertulis bahwa tujuan pendidikan nasional adalah mencerdaskan kehidupan bangsa. Bangsa yang cerdas bukan hanya pintar dalam bidang akademik saja, tetapi pintar juga dalam bidang sifat tatanan prilaku pada kehidupan.

Akhlak yang baik, trampil dalam sikap, sopan dalam tindak, itu semua dapat diperoleh

0 komentar:

Silakan Gunakan Kolom berikut Untuk Bertanya Lebih lanjut"! Salam KELUARGA BESAR O-KAO!